Daftar Aksi Berdalih Kebebasan Berpendapat yang Melecehkan

Politikus Rasmus Paludan membakar Alquran di Stockholm, Swedia.

Republika
Aksi berdalih kebebasan berekspresi terjadi dalam dua dekade terakhir.
Red: Agung Sasongko

REPUBLIKA.CO.ID, Berikut aksi berdalih kebebasan berekspresi yang terjadi dua dekade terakhir:

Baca Juga

Surat kabar Denmark, Jyllands-Posten, menerbitkan kartun yang menghina Nabi Muhammad SAW pada 2005.

Terry Jones merencanakan pembakaran Alquran pada 2011 dan 2012 di AS.

Majalah Charlie Hebdo di Prancis menerbitkan karikatur yang menghina Nabi Muhammad SAW pada 2012.

Protes yang dilakukan Edwin Wagensveld dari kelompok anti-Islam Pegida merobek Alquran di Belanda.

Politikus Rasmus Paludan membakar Alquran di Stockholm, Swedia.

 

Video Editor: Fakhtar Khairon Lubis

 
Berita Terpopuler