Kejutan Piala Dunia 2022, Arab Saudi Menang 2-1 Atas Argentina

Dua gol Arab Saudi tercipta di babak kedua, setelah tertinggal 0-1 pada babak pertama

Selebrasi pemain timnas Arab Saudi setelah Salem Al-Dawsari mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola grup C Piala Dunia 2022 yang berlangsung di Stadion Lusail, Doha, Qatar, Selasa (22/11/2022) WIB.

Pemain Argentina Lionel Messi (kiri) berusaha melewati pemain belakang Arab Saudi Abdulelha Al-Malki dalam pertandingan Grup C Piala Dunia 2022 antara Arab Saudi dengan Argentina yang berlangsung di Stadion Lusail, Doha, Qatar, Selasa (22/11/2022) WIB.

Lionel Messi dari Argentina mencetak gol dari titik penalti dalam pertandingan Grup C Piala Dunia 2022 antara Arab Saudi dengan Argentina yang berlangsung di Stadion Lusail, Doha, Qatar, Selasa (22/11/2022) WIB.

Nicolas Tagliafico dari Argentina (kanan) berusaha berduel memperebutkan bola dengan Saud Abdulhamid dari Arab Saudi dalam pertandingan Grup C Piala Dunia 2022 yang berlangsung di Stadion Lusail, Doha, Qatar, Selasa (22/11/2022) WIB.

Kiper Arab Saudi Mohammed Al-Yami (kiri) melakukan penyelamatan dalam pertandingan Grup C Piala Dunia 2022 yang berlangsung di Stadion Lusail, Doha, Qatar, Selasa (22/11/2022) WIB.

Mohamed Kanno dari Arab Saudi (kiri) mengontrol bola menjauh dari Leandro Paredes dari Argentina dalam pertandingan Grup C Piala Dunia 2022 yang berlangsung di Stadion Lusail, Doha, Qatar, Selasa (22/11/2022) WIB.

Lionel Messi (kanan) berebut bola dengan Saud Abdulhamid dari Arab Saudi dalam pertandingan Grup C Piala Dunia 2022 antara Arab Saudi dengan Argentina yang berlangsung di Stadion Lusail, Doha, Qatar, Selasa (22/11/2022) WIB.

Red: Mohamad Amin Madani

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Timnas Argentina secara mengejutkan kalah 1-2 dari Arab Saudi dalam pertandingan Grup C Piala Dunia 2022 antara Arab Saudi melawan Argentina yang berlangsung di Stadion Lusail, Doha, Qatar, Selasa (22/11/2022) WIB.

 

 
Berita Terpopuler