Guru Berkarakter

Kehidupan akan selalu menguji karakter seorang guru.

.
Rep: republika.id Red: republika.id

OLEH ASEP SAPA'AT

Kehidupan akan selalu menguji karakter seorang guru. Guru berkarakter tecermin dari perilaku kesehariannya, terutama saat dirinya menghadapi situasi sulit. Ada guru yang cakap mengajar dipinang berbagai sekolah elite untuk menjadi staf pengajarnya, tetapi guru itu menolak. Mengapa? Dia ingin fokus merawat ibunya yang sudah tua dan mengidap penyakit...

 
Berita Terpopuler