Mendag Bertemu Mentan Bahas Ketahanan Pangan

Ketahanan pangan diperlukan untuk menjaga stabilitas harga.

Republika/Thoudy Badai
Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan berbincang bersama pedagang daging di Pasar Cibubur, Jakarta Timur.
Rep: Surya Dinata Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Menteri Perdagangan (Mendag)  Zulkifli Hasan ingin memastikan ketahanan pangan tetap terjaga melalui kolaborasi dengan Kementrian Pertanian (Kementan). Hal itu menurutnya, sangat penting dalam menjaga stabilitas harga serta melindungi para petani dan pedagang kecil.

Zulkifli menjelaskan kedepannya Kemendag akan bekerja sama mendukung Kementan dalam menahan laju impor pada komoditas bawang merah, cabai dan juga kedelai.

Ia menilai perlunya menjaga keseimbangan antara kepentingan pertanian dan kepentingan konsumsi.

 

 

Video Editor | Fakhtar Khairon Lubis

 
Berita Terpopuler