Niqab, tak Jadi Batasan Bagi Muslimah untuk Tekuni Kegemarannya

Desy Novita mencoba untuk mematahkan stigma negatif pemakaian niqab.

Muhammad Rizki Triyana/RepublikaTV
Desy Novita seorang Muslimah yang mencoba untuk mematahkan stigma negatif memakai niqab. Desy mengaku niqab tak membatasi dirinya untuk menekuni kegemarannya.
Rep: Muhammad Rizki Triyana Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, CIANJUR — Salah satu warga yang bertempat tinggal di Desa Gadog, Cianjur, Jawa Barat menjadi Muslimah yang berusaha meyakinkan lingkungannya perihal stigma negatif dan memiliki batasan ketika mengenakan niqab dalam kesehariannya.

Desy Novita menjelaskan ketertarikannya muncul ketika memliki perspektif positif melihat muslimah lain memakai niqab. Berjalannya waktu serta dukungan penuh sang suami, ia pun memantapkan diri untuk mengenakan niqab di tahun 2018. Namun, Desy menegaskan bahwasanya apa yang saat ini ia kenakan bukan menjadi batasan dari kegemaran serta aktivitas yang ia lakukan. Berikut video lengkapnya.

 

 

Videografer & Video Editor | Muhammad Rizki Triyana

 
Berita Terpopuler