Pemerintah Lanjutkan Bantuan Kuota Internet Bagi Pelajar

Bantuan untuk meringankan biaya pelajar yang saat ini menjalani pembelajaran daring.

Wihdan Hidayat / Republika
Quinina siswi kelas dua SDN 2 Sorogenen belajar di warung ibunya di kawasan Purwomartani, Sleman, Yogyakarta.
Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Pemerintah pada Rabu (4/8) mengumumkan akan memberi bantuan lanjutan kuota internet dan uang kuliah tunggal (UKT) bagi para pelajar di Indonesia semasa pandemi.

Bantuan itu untuk meringankan biaya studi pelajar yang saat ini menjalani pembelajaran jarak jauh atau daring. (Ahmad Muzdaffar Fauzan/Sandi Arizona/Anom Prihantoro)

 

 
Berita Terpopuler