Pengamanan Gedung Parlemen Diperketat

Tamu undangan yang hadir pun harus melalui proses pemeriksaan aparat keamanan.

Republika TV/Havid Al Vizki
Suasana pengamanan kawasan gedung parlemen jelangh pelantikan Presiden Jokowidodo, Minggu (20/10).
Rep: Havid Al Vizki Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menjelang pelantikan presiden dan wakil presiden RI 2019-2024 pengamanan di kawasan Gedung Parlemen diperketat. Tamu undangan yang hadir pun harus melalui proses pemeriksaan aparat keamanan.

Dari pantauan Tim Republika TV akses masuk Parlemen hanya melalui pintu gerbang depan di Jalan Gatot Subroto dan pintu gerbang belakang di Jalan Gelora.

Aparat keamanan yang dikerahkan dalam pelantikan kali ini berjumlah 30.000 personel yang terdiri dari gabungan TNI dan Polri.

Berikut video lengkapnya.

 

 

Videografer | Havid Al Vizki

Video Editor | Fian Firatmaja

 
Berita Terpopuler